Rabu, 30 Januari 2013

APA SAJAKAH FUGSI AIR LIUR ???


Dibawah telinga, lidah dan rahang
terdapat kelenjar yang membuat irliur.
Jika kita banyak makan sesuatu yang
berair seperti apel, maka air liur akan
sedikit keluar dari kelenjar di bawah
lidah dan rahang. Sedangkan jika
makan, makanan yang tidak berair
seperti kue, maka air liur akan keluar
secara aktif dari kelenjar di bawah
telinga. Jika ada makanan masuk ke
dalam mulut, secara alami air liur akan
keluar. Tapi meskipun makanan tidak 
masuk atau hanya terlihat saja, dengan
perintah dari otak maka airliur pun 
akan keluar meskipun sedikit.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar